Jumat, 23 Juli 2010

Hentikan Hujan di Januari

Langit terang dengan biru yang cemerlang
Bulan datang lebih awal
sebelum mentari tenggelam diselimuti malam.

Kamis, 22 Juli 2010

Kutanyakan Cintaku Padamu

Tubuh terdiam terpaku pada tempat dan massa yang tak berubah.
Fikir dan imaji menjelajah liar,
berlarian antara utara dan bawah
antara selatan dan atas

Rabu, 21 Juli 2010

Hiperbola Sore


 

Sore yg penuh hiperbola
dengan secangkir capucino handmade ala italia
sambil menunggu bulan menampakkan keindahannya
yg akan segera menenggelamkan
nyanyian satir burung-burung rawa.
Hmm.............
semoga bulan tetap akan merubah bentuknya
menjadi bentuk asimetris yg lebih eksotis.
Semoga akan menjadikan kepala semakin tertarik kebawah
dan tangan menengadah
sbg bentuk kesyukuran
atas semua nikmat yg tak terhitung nilainya.

 

 

 


Selasa, 20 Juli 2010

Mengenal VSAT

VSAT singkatan dari Very Small Aperture Terminal, yang dapat diartikan stasiun satelit mini yang dapat digunakan untuk pentransmisian data melalui satelit.  Antena yang digunakan merupakan anntena parabola yang memiliki diameter 0,9m sampai dengan 4,5 m, pada perkembangannya antena VSAT bisa mencapi diameter 9 m dan 12 m, tergantng besarnya data yang akan ditransmisikan.

Sabtu, 17 Juli 2010

RJ itu Redjoy alias Reza Rizaldy,Terkait Penyebaran Video Ariel.

Inisial RJ yang dikabarkan sebagai penyebar pertama video Ariel-Cut Tary-Luna Maya yang beredar di dunia maya. Riza Rizaldy sendiri merupakan salah satu sound engineer yang juga bekerja sebagai music editor pada studio Capung "Java Jive".

Jumat, 16 Juli 2010

Jangan Menyerah

Disaat  harus kembali pada satu titik nadir kehidupan -yang memang akan selalu datang sesuai perputaran kehidupan- sungguh berat rasanya menjalani hidup ini.Pikiran serasa lelah tak berujung,beban terasa berat,dan tentu saja akan segera berkelanjutan pada ujungnya yaitu menyerah. Menyerah dalam kehidupan adalah hal yang biasa, tapi itu bukan untuk orang-orang yang mau terus berkembang,yang pantas membuat kita menyerah adalah saat ajal mengharuskan kita melepaskan semuanya. Saat titik nadir terasa menyelimuti hidup, dan akan berujung pada titik menyerah ,aku malu dalam hati, ingat tulisan sendiri,setahun yang lalu,ketika titik itu hadir menhantui.

Lirik Dia Dia Dia by Afgan

Lagi dengerin radio ada lagunya Afgan yang judulnya Dia Dia Dia,baru denger neh.Sesuai banget sama suasana hati.Wakakakaka...
Liriknya...

Setting Disk Cache Pada Squid

Dari tadi malam dibikin bingung gara-gara low disk space trus ini laptop,padahal seingatku space untuk sistem masih tersisa 21anGb,lha kok tiba-tiba low disk space terus,mulai deh dicari-cari apa sebabnya,waktu dicek samua normal. Coba-coba deh ngurangi iso hardisk,film-film dengan sangat berat sebagian di hapus.Ok sekarang udah ada space 1Gb,udah ga ada warning low disk space lagi.

Bikin Read More a.k.a Selanjutnya alias Selengkapnya

Tulisan yang panjang pada blog kadang bikin blog kita berantakan dan tidak karuan,orang jadi males ngeliatnya. Alangkah manisnya kalo blog kita bisa keliatan rapi. Untuk yang ngeblog pake blogspot ga perlu repot-repot untuk merapikan tampilan blognya,dengan fasilitas "Read more" yang sudah ada di blogspot akan sangat memudahkan kita untuk menyembunyikan sebagian tulisan kita.

Kamis, 15 Juli 2010

Lowongan Schneider Electric


Schneider Electric, the world leader in electricity and automation management. It is a great place for top talents, ready to cross all frontier. Make the strategic move, join our 112.000 employees and catch the chance to follow your best career path in 106 countries.

Energy Efficiency Senior SALES ENGINEER (SEE) ( Jakarta )

Rabu, 14 Juli 2010

Lagu New Peterpan apa bukan?

Dari tadi perasaan lagi melow terus neh,iseng-iseng aja nyari lirik lagu.Kok malah nemu liriknya single New Peterpan yang judulnya Kau Yang Ku Ingin,jadi penasaran.Bukannya peluncuran album New Peterpan yang seharusnya tanggal 7 Juli kemaren di undur sampai waktu yang ga jelas, gara Ariel kena kasus video mesum. Jadi penasaran, gimana ya lagunya,yup dapat juga dari server file sharing lokal. Yang bikin penasaran juga,gimana lagu yang belum juga beredar dipasaran udah beredar di internet,gampang lagi nyarinya. Berarti yang salah bukan hanya konsumen musik yang berada pada rantai distribusi paling ujung,tetapi harus dpertanyakan juga pihak recordingnya,kok bisa sampai kesebar gini. Penasaran yang lain,apa bener ini lagu milik New Peterpan,secara saya buka pemusik, jadi ga ngerti musik,yang ada cuma menikmati musikk dan liriknya.

Waz…wez…wuz…Roller Coaster Sumber Kencono

Buat yang biasa ke Jogja dari Surabaya pasti sudah tau bis yang satu ini.Bus warna biru judulnya Sumber Kencono. Kalo aku lebih suka nyebut Roller Coster. Gimana nggak,biarpun jalurnya pake aspal,tetep aja jalannya kaya roller coster yang pake rel. Ada satu teman malah nyebut bus ini Juara F1 Surabaya-Jogja,ya emang bener juga,naik bus ini serasa jadi pembalap.Jenson Button aja belum tentu menang lawan Sumber Kencono di jalur Surabaya-Jogja.Pernah sekali naik Sumber Kencono di bangku paling depan, kaki sampai capek nendang-nendang,rasa-rasanya pengen nginjek rem bantuin pak sopirnya,biar tak rem sekalian biar berhenti. Abis itu ampun deh,ga mau-mau lagi naik di bangku paling depan.Itu aja kepaksa gara-gara nyonya lagi ga enak badan,pengennya didepan biar ga pusing. Lha si nyonya kok tidur dengan enaknya,aku mau tidur gimana?ngeliat depan kok ngeri gitu. Selanjutnya ampun deh. Mending naik di bagasi aja.Wakakaka…Lebay!

Lowongan KPC

PT Kaltim Prima Coal (KPC) operates a coal mine in Sangatta East Kalimantan and is one of the largest export coal mines. Opportunities exist for new graduates (year of graduation: 2008-2010) and high caliber professional to join KPC for the Following positions:

Graduate Development Program - Mining Engineering (Code: GDP-MINE)

Mencoba Menghemat Bandwitdth dengan Squidward Temannya Spoongebob.

Tadi sore bete banget karena mau internetan ga bisa konek,coba dicek simcardnya ternyata emang quota  fair usage uda habis. Ya emang nasib,gini ini kalo pake internet yang judulnya unlimited tapi ada embel-embel fair usage,ketika quota fair usage habis,otomatis speed internet terjun bebas,lemot banget. Saya pake paket broadband dari Tri (3),jadi ga begitu jengkel,gimana mau jengkel,dikasi h harga murah uda  terima kasih banget kok.^_^

Selasa, 13 Juli 2010

Kenapa Kardus Mie Goreng?

Kenapa harus kardus mie goreng?
Tidak terlalalu banyak alasan dan banyak pertimbangan yang penuh dengan filosofi kehidupan,cuma karena cuma nama itu yang muncul saat mikirin nama blog ini.
Lagian yang namanya Kardus Mie Goreng kan paling gampang di cari di Indonesia ini, selain itu juga multifungsi,jadi bisa dipake naroh apa aja sesuka kita. Ya...ekivalen lah dengan blog ini,isinya bakalan campur aduk.